Pages

Sunday, February 27, 2011

Belajar Pemrograman

Pemrograman adalah proses menulis, menguji dan memperbaiki (debug), dan memelihara kode yang membangun sebuah program komputer. Kode ini ditulis dalam berbagai bahasa pemrograman. Tujuan dari pemrograman adalah untuk memuat suatu program yang dapat melakukan suatu perhitungan atau 'pekerjaan' sesuai dengan keinginan si pemrogram. Untuk dapat melakukan
pemrograman, diperlukan keterampilan dalam algoritma, logika, bahasa pemrograman, dan di banyak kasus, pengetahuan-pengetahuan lain seperti matematika.

Pemrograman adalah sebuah seni dalam menggunakan satu atau lebih algoritma yang saling berhubungan dengan menggunakan sebuah bahasa pemrograman tertentu sehingga menjadi sebuah program komputer. Bahasa pemrograman yang berbeda mendukung gaya pemrograman yang berbeda pula. Gaya pemrograman ini biasa disebut paradigma pemrograman.

Apakah memprogram perangkat lunak lebih merupakan seni, ilmu, atau teknik telah lama diperdebatkan. Pemrogram yang baik biasanya mengkombinasikan tiga hal tersebut, agar dapat menciptakan program yang efisien, baik dari sisi waktu berjalan (running time), atau memori (sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Pemrograman).

Macam-macam bahasa pemrograman 

1. Bahasa Pemrograman HTML
HyperText Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markup yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web dan menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah browser Internet.
HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C).
HTML berupa kode-kode tag yang menginstruksikan browser untuk menghasilkan tampilan sesuai dengan yang diinginkan.
Sebuah file yang merupakan file HTML dapat dibuka dengan menggunakan browser web seperti Mozilla Firefox atau Microsoft Internet Explorer.

2. Bahasa Pemrograman PHP
PHP adalah bahasa pemrograman script yang paling banyak dipakai saat ini.
PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP masih bernama FI (Form Interpreted), yang wujudnya berupa sekumpulan script yang digunakan untuk mengolah data form dari web.
PHP banyak dipakai untuk membuat situs web yang dinamis, walaupun tidak tertutup kemungkinan digunakan untuk pemakaian lain.
PHP biasanya berjalan pada sistem operasi linux (PHP juga bisa dijalankan dengan hosting windows).

3. Bahasa Pemrograman ASP
ASP adalah singkatan dari Active Server Pages yang merupakan salah satu bahasa pemograman web untuk menciptakan halaman web yang dinamis.
ASP merupakan salah satu produk teknologi yang disediakan oleh Microsoft.
ASP bekerja pada web server dan merupakan server side scripting.

4. Bahasa Pemrograman XML
Extensible Markup Language (XML) adalah bahasa markup serbaguna yang direkomendasikan W3C untuk mendeskripsikan berbagai macam data.
XML menggunakan markup tags seperti halnya HTML namun penggunaannya tidak terbatas pada tampilan halaman web saja.
XML merupakan suatu metode dalam membuat penanda/markup pada sebuah dokumen.

5. Bahasa Pemrograman WML
WML adalah kepanjangan dari Wireless Markup Language, yaitu bahasa pemrograman yang digunakan dalam aplikasi berbasis XML (eXtensible Markup Langauge).
WML ini adalah bahasa pemrograman yang digunakan dalam aplikasi wireless.
WML merupakan analogi dari HTML yang berjalan pada protocol nirkabel.

6. Bahasa Pemrograman PERL
Perl adalah bahasa pemrograman untuk mesin dengan sistem operasi Unix (SunOS, Linux, BSD, HP-UX), juga tersedia untuk sistem operasi seperti DOS, Windows, PowerPC, BeOS, VMS, EBCDIC, dan PocketPC.
PERL merupakan bahasa pemograman yang mirip bahasa pemograman C.

7. Bahasa Pemrograman CFM
Cfm dibuat menggunakan tag ColdFusion dengan software Adobe ColdFusion / BlueDragon / Coldfusion Studio.
Syntax coldfusion berbasis html.

8. Bahasa Pemrograman Javascript
Javascript adalah bahasa scripting yang handal yang berjalan pada sisi client.
JavaScript merupakan sebuah bahasa scripting yang dikembangkan oleh Netscape.
Untuk menjalankan script yang ditulis dengan JavaScript kita membutuhkan JavaScript-enabled browser yaitu browser yang mampu menjalankan JavaScript.

9. Bahasa Pemrograman CSS
Cascading Style Sheets (CSS) adalah suatu bahasa stylesheet yang digunakan untuk mengatur tampilan suatu dokumen yang ditulis dalam bahasa markup.
Penggunaan yang paling umum dari CSS adalah untuk memformat halaman web yang ditulis dengan HTML dan XHTML.
Walaupun demikian, bahasanya sendiri dapat dipergunakan untuk semua jenis dokumen XML termasuk SVG dan XUL.
Spesifikasi CSS diatur oleh World Wide Web Consortium (W3C).

19 comments:

  1. semoga hari ini menjadi hari yang paling menyenangkan untuk kita semua.
    Salam kenal dari saya dan sukses selalu untuk kita semua.
    Terima kasih atas ilmu yang telah anda berikan semoga menjadi manfaat khususnya buat diri saya pribadi dan umumnya untuk semua yang telah membaca blog anda yang sangat bagus ini.

    ReplyDelete
  2. terima kasih banyak saya ucapkan atas segala pengetauhan yang anda berikan melalui web ini, ini merupakan satu kebanggan untuk saya dan pastinya sangat bermanfaat sekali untuk saya pribadi dan untuk semua pada umumnya

    ReplyDelete
  3. dengan penuh rasa bangga saya ucapkan terrima kasih atas segala kebaikan anda yang anda berikan melalui web ini semoga bermanfaat bagi saya dan bagi semua yang membaca web anda ini

    ReplyDelete
  4. artikel yang sangat bagus sekali ddan tentunya sangat bermanfaat untuk pembacakhususnya saya pribadi, terima kasih salam kenal dan sukses selalu.

    ReplyDelete
  5. setelah saya baca seluruh artikel dan akhirnya saya menemukan apa yang saya cari selama ini. saya ucapkan terima kasih ini semua berkat anda. salam kenal dan salam sukses

    ReplyDelete
  6. artikel yang patut di acungkan jempol, kata-kata yang tersusun rapi jelas dan mudah di mengerti, banyak di butuhkan orang teruma saya pribadi, terima kasih atas segala kebaikan anda yang anda berikan melalui tulisan ini.

    ReplyDelete
  7. kwalitas yang penting dalam suatu artikel dan itu ada dalam artikel anda ini, hebat gan. lam kenal dari saya.

    ReplyDelete
  8. setelah saya menyimak smua isi artikel anda dan saya ucapkan beribu terima kasih, berkat artikel ini, ilmu dan pengetahuan saya jadi bertambuah, semoga bermanfaat. salam kenal gan dari saya.

    ReplyDelete
  9. terima kasih banyak atas imformasinya ini sangat bermanfaat khususnya untuk saya pribadi, sukses ya gan..

    ReplyDelete
  10. artikel yang sangat menarik dan tentunya sangat membantu saya dalam belajar, makasih banyak ya lam sukses selalu

    ReplyDelete
  11. setelah saya menyimak dari awal hingga akhir, banyak sekali ilmu yang saya terima dari artikel yang anda tulia, semoga tambah bermanfaat ya lam kenal dan sukses selalu

    ReplyDelete
  12. artikel yang anda tulis di blog ini, sungguh sangat memotivasi diri saya untuk trus berkarya, terima kasih semoga kebaikan anda mendapatkan balasa yang lebih baik.

    ReplyDelete
  13. kebaikan yang anda berikan melalui blod ini semoga menjadi amal soleh,,,amin salam kenal dan sukses selalu

    ReplyDelete
  14. artikelnya sangat berkualitas dan menarik

    ReplyDelete
  15. ditunggu gan artikel selanjutnya, nice gan atrikelnya

    ReplyDelete
  16. pengen belajar programan gan
    adakah kursus online nya gan

    terima aksih sudah share info

    ReplyDelete
  17. The Casino & Resort, Las Vegas - Mapyro
    The Casino 바카라 규칙 & Resort, Las Vegas. Map. 0. Hotel Address. 서울특별 출장샵 1 Casino Drive, 안성 출장마사지 Las Vegas, NV 89109. 구미 출장샵 star. More Info. 익산 출장샵 Hours, Accepts Credit Cards

    ReplyDelete

Thank you for comments ... Comment Buddy spirits to Continue Writing Resources

Followers